Hibiscus



Hibiscus
Hibiscus

Bunga hibiscus dapat  diolah menjadi teh celup atau sirop,berdasar data WHO 
 terutama wanita kebanyakan kekurangan haemoglobin atau butir darah merah yang menyebabkan  anemia, Bunga hibiscus mengandung  vitamin A, C, kalsium, potasium, zat besi, sodium, karbohidrat, serat, gula, vitamin,kalori cukup tinggi, bunga ini bisa memperbaiki metabolisme tubuh balita, anak anak,remaja, dewasa hingga lanjut usia, serat berkhasiat  memperbaiki sistem pencernaan, kalsium,Vitamin A dan C berkhasiat untuk gigi, tulang, mata dan  kulit  vitamin dan mineral  mampu memperbaiki metabolisme tubuh,meningkatkan imunitas tubuhnya, sehingga tahan terhadap serangan penyakit atau virus.
 vitamin C secara farmakologis mampu membantu penyerapan semua mineral juga vitamin ,menambah vitalitas,mencegah penuaan dini dan munculnya katarak. Vitamin C dapat menetralisasi lemak dalam tubuh  vitamin dan mineral  mampu memperbaiki metabolisme tubuh,meningkatkan imunitas tubuhnya, sehingga tahan  serangan  virus.hibiscus Sabdariffa, yaitu Trionum dan Syriacus , hibiscus Sabdariffa merupakan bahan pembuat minuman, dua varietas  dijadikan minuman sebab diketahui manfaatnya,antara lain Trionum (Flower of an Hour) dan Syriacus (Rose of Sharon), trionum tumbuh di dataran rendah hingga dataran tinggi,1 hingga1.000 m di atas permukaan lautKelopak bunga  berwarna merah mempunyai rasa asam dengan sedikit manis, Dengan sedikit campuran esen stroberi  rasa sirop bunga ini mirip soft drink merek Fanta ,Di Hawaii, Amerika Serikat, bunga hibiscus dijadikan aksen hiasan yang sangat eksotis. bunga ini kerap  menghiasi rambut  panjang penari hula-hula hawai amerika serikat,  Ciri fisik Syriacus antara lain 
ukuran garis tengah bunga berukuran  4 hingga 5 cm,
relatif kecil dibanding hibiscus Trionum.
kandungan airnya sedikit 
kelopak bunga berukuran 2,5 hingga 3 cm, 
bunga tidak mengkilap
Kelopak bunganya berasa asam segar
batang pohon berwarna merah keunguan. 
Dua macam bentuk daun berlidah tiga dan satu berwarna keunguan, 
tinggi tanaman umur 6 bulan  hanya 2 hingga 3 m.
 Tanaman tumbuh vertikal,
 cabang pohon tumbuh dari cabang induk dengan bentuk ukuran tidak teratur,
 tumbuh dari batang bawah sehingga tajuknya tampak kurang baik
Ciri fisik Hibiscus Trionum,antara lain
 Bunga berwarna putih bagian tengah berwarna violet,
 garis tengah 4 hingga 5 cm, 
mekar di pagi hari lalu layu,
 Kelopak bunga 5 keping  berwarna merah,
rasa nya  asam dan sedikit rasa manis,
tampak mengkilap,
 batang gemuk berwarna hijau bercampur merah,
 daun berlidah tiga dan berlidah satu dengan pinggiran hijau,
 tanaman tumbuh tegak, 
 cabang tumbuh teratur dari bawah sampai keatas, 
garis tengah tajuk 1,5m hingga 2 m, 
tinggi tanaman umur 6 bulan mencapai 2 m ,
tidak tahan hempasan angin akarnya  tidak kuat 
berbatang kayu kecil
Syriacus  kurang asam bila dijadikan minuman teh,
panen pertama umur 6 bulan menghasilkan volume hasil 170 kelopak bunga,
Trionum rasa cukup asam, warna merah merah cabe 
panen pertama  umur 6 bulanmenghasilkan volume hasil 200 kelopak bunga,

Hibiscus Hibiscus Reviewed by bayi on Juli 19, 2018 Rating: 5

About

LINK VIDEO